November 8, 2012

Contoh Soal Analisis Desain Sistem Informasi (ANSI)


Disini saya tidak menjelaskan pengertian analisis desain sistem informasi, disini juga saya tidak membagikan cara mudah belajar analisis desain sistem informasi secara rinci, tetapi sisini saya akan membagikan beberapa contoh soal analisis desain sistem informasi (ANSI). Ini merupakan soal ujian MID semester saya kemarin, soal yang cukup membuat saya pusing 3 keliling saja. hehe


Mudah - mudahan beberapa soal ini membantu anda semua dalam belajar analisis desain sistem informasi. Berikut contoh soal analisis desain sistem informasi
  1. Jelaskan pengertian analisis !
  2. Jelaskan tentang konsep dasar system !
  3. Jelaskan secara garis besar karakteristik sebuah system !
  4. Jelaskan perbedaan ciri-ciri keputusan berdasarkan tingkatan menejemen
  5. Gambarkan siklus dari pengembangan system !
  6. Jelaskan 3 alasan kenapa sebuah system perlu dikembangkan!
  7. Gambarkan dan jelaskan siklus informasi!
  8. Terangkan mengenai 3 pilar kualitas informasi!
  9. Gambarkan blok – blok komponen system informasi menurut john burch dan gary grunitski
  10. Terangkan perbedaan antara pengembangan system dengan pendekatan predictive dan pendekatan adaptive!
  11. Sebutkan 3 metoologi pengembangan system
  12. Jelaskan perbedaan tugas dan tanggung jawab antara programmer dengan analisis system!
  13. Jelaskan tahap – tahap SDLC!
  14. Terangkan langkah-langkah pada tahapan perencanaan proyek
  15. Terangkan langkah-langkah pada tahapan analisis
  16. Jelaskan metode-metode yang dapat digunakan untuk menguji kelayakan ekonomi
  17. Jelaskan keuntungan penggunaan prototype dalam pengembangan system informasi
  18. Jelaskan fungsi peranan kontek diagram
  19. Jelaskan peranan fungsi peranan DFD level 0
  20. Jelaskan fungsi use case diagram
  21. Jelaskan fungsi activity diagram
  22. Jelaskan fungsi ERD dan class diagram
  23. Jelaskan fungsi sequence diagram
  24. Jelaskan 4 teknik pengambilan data pada saat pengumumpulan data pada tahapan analisis
  25. Apa peranan kamu data pada DFD
  26. Jelaskan langkah-langkah dalam menyusun DFD
  27. Jelaskan informasi apa saja yang terkandung pada diskripsi use case
  28. Jelaskan langkah-langkah menyusun structur chart pada pendekatan terstruktur
  29. Diagram apa saja yang harus ada pada pendekatan berorientasi objek untuk pengembangan system informasi.
Bagaimana menurut teman - teman mudah kan soal nya ? hehehe, sekarang tinggal bagaimana anda mencoba menjawab contoh soal analisis desain sistem informasi tersebut. smoga sukses ( ^_^ )
◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Total Pageviews

Copyright © 2012. InfoneRoy - All Rights Reserved B-Seo Versi 5 by Bamz thanks to Asmawi